Download Kumpulan Aplikasi Adzan Waktu Sholat

Dalam kesibukan rutinitas harian yang padat, mengingatkan waktu shalat bisa menjadi hal yang sulit. Namun, dengan adanya aplikasi suara adzan di HP, memudahkan kita untuk tidak ketinggalan waktu shalat.

Selain sebagai pengingat waktu shalat, aplikasi suara adzan ini juga menawarkan berbagai fitur menarik lainnya seperti arah kiblat, Quran, tasbih, doa-doa harian, jadwal puasa sunnah, dan lain sebagainya.

Semua fitur ini bisa didapatkan hanya dengan satu aplikasi yang berukuran sangat kecil sehingga tidak memakan banyak ruang penyimpanan.

Tentu saja, dengan berbagai pilihan aplikasi suara adzan di Play Store atau App Store, membuat kita bingung memilih aplikasi mana yang paling bagus dan berkualitas.

Oleh karena itu, kami ingin membagikan rekomendasi aplikasi suara adzan pengingat shalat yang patut untuk kamu coba.

1. Muslim Pro: Al-Quran Kiblat

Dengan jumlah pengguna terbanyak dan rating 4.5, Muslim Pro merupakan salah satu aplikasi adzan terbaik yang bisa menjadi alarm untuk shalat. Bahkan, aplikasi ini juga tersedia di App Store, sehingga bisa menjadi pengingat sholat di iPhone.

2. umma: Pro Muslim Community ind

Aplikasi ini sudah didownload oleh lebih dari 10 juta pengguna dengan rating 4.7. Selain sebagai pengingat adzan otomatis, umma juga bisa menjadi aplikasi jadwal sholat yang akurat.

Baca Juga : 7 Aplikasi Twibbon Ramadhan Terbaru

3. Muslim: Aplikasi Adzan, Kiblat

Aplikasi ini memiliki ukuran yang kecil namun tetap membawa fitur-fitur lain yang lengkap. Dengan rating 4.6 dan sudah didownload oleh lebih dari 10 juta pengguna, Muslim: Aplikasi Adzan, Kiblat bisa menjadi pilihan yang tepat untuk kamu.

4. Jadwal Sholat, Kiblat & Adzan

Aplikasi suara adzan ini menawarkan fitur yang lengkap seperti pengingat waktu shalat dan arah kiblat. Sudah didownload oleh lebih dari 1 juta pengguna dengan rating 4.7, Jadwal Sholat, Kiblat & Adzan juga patut untuk kamu coba.

Link Download :Klik Disini

Semua aplikasi di atas sudah kompatibel dengan versi Android terbaru, mulai dari Android 8, Android 9, Android Pie, Android Q, Android 10, dan lainnya.

Jadi, kamu tidak perlu ragu lagi untuk mendownload aplikasi adzan waktu sholat yang tepat untuk kamu. Dengan aplikasi ini, memudahkan kamu dalam beribadah dan menjalankan aktivitas sehari-hari dengan lebih baik dan efektif.